KEBAJIKAN ( De 德 ) - Komunitas ibarat tubuh kita, yang terdiri dari banyak anggota (bagian), dan masing-masing anggota harus berfungsi bagi anggota lainnya agar "kehidupan" dari tubuh itu berjalan dengan baik dan tubuh dikatakan sehat....!
Alangkah berbahayanya jika setiap anggota tubuh hanya mementingkan dirinya sndiri tanpa mau berfungsi bagi anggota tubuh lainnya dan jika itu terjadi, pasti tubuh akan sakit..!
Pertanyaannya : sudahkah kita berfungsi dengan baik bagi orang lain, keluarga, rekan kerja, perusahaan/tempat dimana kita kerja, ataupun lingkungan kita ? Jika tidak, maka kita bisa mnjadi sumber penyakit bagi yang lain...
Percayalah, kebahagiaan hidup terjadi saat kita tidak mementingkan diri sendiri, namun justru saat hidup kita memberi arti bagi kehidupan orang lain..!! Salam kebajikan (Lia)
Tidak ada komentar:
Write komentar