Kebajikan ( De 德 ) - Dimana ada kebaikan, disitu ada kepalsuan..
Dimana ada kebenaran, disitu ada kebaikan..
Dimana ada kehidupan, disitu ada persoalan..
Dimana ada kebersamaan, disitu ada kekecewaan..
Air mata mungkin teman terdekat manusia, namun memiliki IMAN adalah sumber
kekuatan dalam pengharapan..
Jangan bersembunyi dari masalah dengan beralasan ..Hargailah kejujuran sekalipun posisi
kita tak bisa berdamai dengan situasi. Ada saat kebohongan memang menyelamatkan namun ada juga yang menjebak. Tentukan pilihan karena inilah Hidup!!
kita tak bisa berdamai dengan situasi. Ada saat kebohongan memang menyelamatkan namun ada juga yang menjebak. Tentukan pilihan karena inilah Hidup!!
Jika kamu melakukan kesalahan, jangan terlalu lama merenunginya. Temukan alasan di dalam pikiranmu, lalu melangkah ke depan. Kesalahan adalah pelajaran untuk menjadi bijak...
Masa lalu sudah tidak bisa diubah, tapi masa depan menunggu kemampuanmu mengubahnya dengan kesejukan hatilah yang akan menjernihkan jalan keluar dari segala kesulitan...Salam kebajikan (Penulis : Lulu)
Jika anda merasa artikel ini bermanfaat dan menurut Anda bisa mengilhami orang untuk menjadi baik dan berbuat
kebajikan, maka anda dipersilahkan untuk
mencetak dan mengedarkan semua artikel yang dipublikasikan pada Blog Kebajikan ( De 德 ) ini; Mengutip atau mengcopy artikel di Blog ini harus mencantumkan Kebajikan ( De 德 ) sebagai sumber artikel.
Tidak ada komentar:
Write komentar