|
Welcome To My Website Kebajikan (De 德)......KEBAJIKAN ( De 德 ) Mengucapkan Xin Nian Kuai Le (新年快乐) 2571 / 2020...Xīnnián kuàilè, zhù nǐ jiànkāng chángshòu, zhù nǐ hǎo yùn..Mohon Maaf Blog ini masih dalam perbaikan....Dalam era kebebasan informasi sekarang, hendaknya kita dapat lebih bijak memilah, mencerna dan memilih informasi yang akurat. Kami menempatkan kepentingan pembaca sebagai prioritas utama. Semangat kami adalah memberikan kontribusi bagi pembaca agar dapat meningkatkan Etika dan Moral dalam kehidupan serta meningkatkan Cinta kasih tanpa pamrih pada sesama baik dalam lingkup lingkungan sekitar maupun lingkup dunia dan menyajikan keberagaman pandangan kehidupan demi meningkatkan pemahaman dan penghargaan terhadap kehidupan. Tanpa dukungan Anda kami bukan siapa-siapa, Terima Kasih atas kunjungan Anda

Kamis, 25 September 2014

Seluruh Tubuh Adalah Mata

 


KEBAJIKAN ( De 德 ) -  Master Zen, Tao-wu, bertanya kepada Yun-yen, “Bodhisattva Avalokitesvara (Kuan-yin) memiliki seribu tangan dan seribu mata. Mohon beritahu aku, manakah mata yang sebenarnya?"

Yun-yen kemudian bertanya, “Malam ketika anda sedang tidur dan guling anda jatuh ke lantai, kamu mengambilnya tanpa membuka matamu dan kembali tertidur. Katakan padaku, mata mana yang kam
u gunakan untuk mengambil guling itu?"

Setelah mendengar ini, Tao-wu mengatakan, “Dharma Bang, saya mengerti sekarang!”
 

“Kamu mengerti apa?”

“Mata adalah seluruh badan.”


Yun-yen tersenyum dan berkata, “Kamu hanya mengetahui delapan puluh persen darinya.”


Tao-wu bertanya dengan, ”Jadi apa yang harus saya katakan?”


“Seluruh badan adalah mata!”

Perkataan “mata adalah seluruh bagian tubuh” adalah untuk mengerti melalui perbedaan.
Perkataan “Seluruh tubuh adalah mata”.


Pikiran kita yang sebenarnya adalah mata kita yang terbagus; mengapa pula kita tidak menggunakannya untuk melihat. Salam kebajikan

Tidak ada komentar:
Write komentar